Rabu, 28 Januari 2015

KEUNIKAN MATEMATIKA "2"

 


Yang unik lagi di matematika, let's check it out . . . . 

1 x 1
11 x 11
111 x 111
1111 x 1111
11111 x 11111
111111 x 111111
1111111 x 1111111
11111111 x 11111111
111111111 x 111111111
1111111111 x 1111111111
dan seterusnya

Yang kita lihat di atas adalah angka 1, 11, 111 - 1.111.111.111 dikalikan dengan angka yang sama.
Dari situ yang kita lihat unik adalah gambar yang terbentuk.
Sebuah piramid yang tak terhingga akan terbentuk dari perkalian itu

Nah sekarang kita lihat hasilnya . . . .

1
121
12321
1234321
123454321
12345654321
1234567654321
123456787654321
12345678987654321
12345678900987654321

Subhanallah . . . . . 

KEUNIKAN MATEMATIKA


Matematika bukan sekedar angka-angka, coba lihat perkalian di bawah ini :

1 x 9 = 09
2 x 9 = 18
3 x 9 = 27
4 x 9 = 36
5 x 9 = 45
6 x 9 = 54
7 x 9 = 63
8 x 9 = 72
9 x 9 = 81
10 x 9 =90

Apa yang anda pikirkan ?
Mungkin kalau sekedar lihat, yang kita pikirkan hanya ada perkalian bilangan 1 sampai 10 dengan angka 9.

Yang harus dilihat adalah hasilnya,
coba lihat angka di sebelah kiri (puluhan) dan angka di sebelah kanan (satuan)
Lihat dengan berderet ke bawah untuk yang puluhan, dan ke atas untuk yang satuan.
Maka, terbentuk dertan angka 0 -1

Subhanallah . . . .

KEUNIKAN MATEMATIKA "1"


 



Matematika itu unik, asyik dan menyenangkan.
Ini salah satu bukti bahwa matematika itu asyik . . . . . 



1 = 12
1 + 3 = 4 = 22
1 + 3 + 5 = 9 = 32
1 + 3 + 5 + 7 = 16 = 42
1 + 3 + 5 + 7 + 9 = 25 = 52
1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11 = 36 = 62
1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11 + 13 = 49 = 72
1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11 + 13 + 15 = 64 = 82
1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11 + 13 + 15 + 17 = 81 = 92
1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11 + 13 + 15 + 17 + 19 = 100 = 102

dan seterusnya

Itu hanya salah satu bukti aja . . . . 
Masih ada yang lain,
So . . . mari kita bersenang-senang dengan matematika